Pembelajaran Tatap Muka
Pembelajaran Sekolah tatap muka artinya proses belajar mengajar kembali dilakukan di sekolah, hanya saja dibatasi aturan-aturan yang berlaku menyesuaikan dengan kondisi Pandemi Covid-19.
Pada proses PTM (Pembelajaran Tatap Muka) seluruh warga sekolah diwajibkan mentaati dan mematuhi Protokol Kesehatan (menggunakan masker, face shield, jaga jarak dan membawa hand sanitizer).
PTM di lingkungan Sekolah Batu Karang dilaksanakan setiap hari Senin, Rabu, dan Jumat dan dibagi menjadi dua shift dengan durasi pembelajaran selama 2 jam.
Pembelajaran Online tetap dilaksanakan setiap Selasa dan Kamis. Pembelajaran online adalah pembelajaran jarak jauh yang dipersiapkan untuk membantu siswa mendapatkan pembelajaran yang berkualitas sesuai dengan standar kurikulum nasional 2013 sehingga siswa dapat melakukan pembelajaran secara maksimal dengan menggunakan aplikasi MT (Miscrosoft Teams) dan ZOOM Meeting.
Pembelajaran Tatap Muka
SebelumnyaKEGIATAN SEKOLAH
Selanjutnya

_1_11zon%20(1).jpg)
